Jika seseorang sedang high akibat pemakaian ganja, dia mungkin:
* berjalan limbung
* tertawa tanpa sebab
* matanya cenderung memerah
* sulit mengingat apa yang baru terjadi
* setelah efek di atas, pengguna biasanya menjadi sangat mengantuk.
Orang tua sebaiknya sadar akan perubahan perilaku anak remajanya walau terkadang gejala-gejala tersebut sulit dibedakan dengan gejala puber. Oleh karena itu orangtua perlu cermat mencari gejala ketagihan (sakau), depresi, kelelahan, kecerobohan yang disertai dengan sikap agresif yang menuju kepada kehancuran hubungan dalam keluarga dan teman. Perhatikan juga turunnya nilai akademik atau hilangnya minat olahraga/hobi yang disukainya.
09 September 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment